Monday, January 22, 2024

Perjalan Depok-Garut dengan isuzu Panther

 Sabtu, 20 Januari 2024

Berangkat dari Bojongsari, Depok setelah shalat Ashar menuju kecamatan Cisurupan, Garut untuk menghadiri pernikahan seorang teman dari istri. Rute Bojongsari - masuk Tol Pamulang arah Depok, masuk tol arah Cilandak, masuk tol arah Cikunir, tol Cikampek, Tol Purbaleunyi, Jl. Nagrek-Garut, Samarang, Cisurupan.

Dengan perjalanan yang agak santai dan beberapa kali berhenti akhirnya sampai di Desa Pangauban, Cisurupan, Garut pukul 11 malam.

Berangkat Dari rumah 
Rest Area Cikampek Km.57
Km.57
Sunrise di Cisurupan Garut 
Jalan desa Pangauban, Cisurupan Garut
SPBU di Jl. Bandung-Garut 


Saturday, January 6, 2024

Campervan di HJP LAND Cijeruk Bogor.

Menyambut tahun Baru 2024 dengan camping di alam yang masih asri memang asyik. Itulah yang kami lakukan dengan bercamping di Panorama Pinus HJP LAND Cijeruk Bogor. Biaya camping per orang Rp15.000,- dan apabila mau campervan ada tambahan biayaRp75.000,- per mobil. Karena kami camping bertiga dengan campervan sehingga total menjadi Rp120.000,-.

 Alamat map: https://maps.app.goo.gl/8aU1qZGCRqDpqLyv5











Camping di Parta Beach

 Pantai ini berlokasi di kabupaten Pandeglang propinsi Banten. Biaya Camping per orang Rp50.000 sudah free parkir dan listrik. Alamat Map : ...